Petuah Kiyai Menghantarkan Kepulangan Santri untuk Hormati Nasab dan Amalkan Ilmu
Malam yang sakral dan berkah. Salat Isya dan Tarawih berjamaah malam ke-20 telah dilaksanakan. Semua santri menuju pusat kegiatan pendidikan, Aula Pesantren. Santri putra dan putri berbaju putih semua. Momen setahun sekali akan diakhiri, tradisi Ramadan Karim Pesantren telah paripurna. Sepuluh hari pertama mereka perkaya diri dengan mengaji ilmu-ilmu agama dan ilmu hal lainnya. Sepuluh hari kedua sama, tantanganya lebih…